Ada sebuah
buku yang aku baca berulang kali.
Beatles
Mengalir dari Radio/Asai Shimpei
Buku tentang
kata-kata dan gambaran.
Gaya
penggambarannya dan juga caranya meletakkan kata-kata, adalah kesukaanku.
Kurasa ada
sebuah hubungan dekat dan tanpa batasan antara musik dan komposisinya.
Walaupun aku
belum mengetahui detilnya,
Tetapi tanpa
ragu aku menyukai The Beatles.
Aku tidak
tahu bagaimana cara memainkan lagu-lagu The Beatles saat pertama kali aku
mendengarkannya.
Tetapi, aku
berkata, ‘Wow! Lagu ini benar-benar keren’.
Luar biasa.
Aku suka
melihat dan mendengar cerita atau karya seni yang diciptakan oleh orang-orang
yang menyukai Beatles, orang-orang yang bisa menceritakan tentang mereka, atau
orang-orang yang dipengaruhi oleh mereka.
Banyak staf
kami yang merupakan penggemar Beatles,
Dan aku
begitu menikmati saat dimana aku mendengarkan sesuatu yang belum aku ketahui
dari mereka, atau saat mereka
menceritakan cerita yang sama tentang Beatles berulang kali.
Saat
mengobrol, aku benar-benar tertarik untuk mendengar bagaimana mereka bisa tahu
The Beatles.
Semuanya
menceritakan tentang hal tersebut dengan ekspresi wajah yang sama.
Dan aku
berpikir, ‘Satu band bisa benar-benar merubah kehidupan orang, eh?’.
Untuk kalian
yang membaca blog ini, aku ingin tahu darimana kalian tahu tentang kami?
Komentar
yang baru tertulis di blog
“Pada sebuah
majalah, Rina menyarankan sebuah album dari Unicorn,’Z//’. Setelah membaca itu,
aku menjadi penggemarnya.”
Itulah yang
seseorang katakan.
Sungguh
jalan masuk yang lazim ya. lol
Tetapi, aku
merasa sangat senang setelah membacanya. Terima kasih.
Aku akan
menunggu bagaimana mereka menciptakan bermacam pintu masuknya sendiri.
RINA
2012-09-20
00:35:17
-Max-
credit to:
jigoku79 dari Scandal Heaven
No comments:
Post a Comment